Harga Kiwi Per KG Terbaru Desember 2024
Harga Kiwi Per KG Terbaru Desember 2024. Setelah pada kesempatan sebelumnya nyonyor.com membahas mengenai harga pinang kering dan basa per kilo, kali ini kami akan memberikan update harga buah kiwi per kilo di supermarket saat ini. Beapa harga kiwi per biji di Indomaret, Superindo, Alfamidi, Giant dan Hypermart dan apa saja manfaat kiwi bagi kesehatan dan kecantikan. Buah kiwi adalah salah satu buah yang belum familiar di telinga sobat semua. Buah satu ini memang jarang ditemukan di pasar tradisional. Cara membudidayakan kiwi juga terbilang harus dengan para ahlinya. Satu hal yang sobat perlu ketahui jika buah ini dilihat dari luar memiliki kemiripan dengan buah sawo, namun saat Anda membelah buah ini isinya beda jauh dengan buah sawo. BACA JUGA: DAFTAR HARGA BUAH PER KILO DI PASARASAN SAAT INI.
HARGA BUAH KIWI. Buah yang identik dengan warna coklat ini sebenarnya adalah jenis Beri. Di Indonesia, buah ini identik dengan Selandia Baru. Buah kiwi merupakan buah import sehingga harga kiwi cukup dipengaruhi oleh nilai dollar saat ini. Kiwi sebenarnya berasal dari Cina dan saat ini buah ini memang masih diteliti dan mulai dikembangkan di negara kita. Setidaknya ada 50 jenis varietas buah Kiwi yang bisa sobat ketahui hingga saat ini.
Buah kiwi yang normal berbentuk oval, kira-kira sebesar telur ayam (5–8 cm / 2–3 in dan diameter 4.5–5.5 cm / 1¾–2). Buah ini kaya serat, kulit berwarna hijau-kecokelatan dan daging buah berwarna hijau terang atau keemasan dengan biji kecil, hitam, dan bisa dimakan. Tekstur buah ini sangat halus dan rasanya yang unik, saat ini buah kiwi sudah ditanam di berbagai negara. Jenis buah kiwi ada beberapa yang mempunyai manfaat baik bagi kesehatan diantaranya Kiwi Hijau, Kiwi Gold dan Kiwi Sun Gold. Lihat juga: harga mangga minggu ini.
Manfaat Buah Kiwi
Selain selandia baru penghasil buah kiwi lainya adalah Australia, Jepang, Selandia Baru, Chili, dan Korea Selatan. Buah yang berbulu halus dengan citarasa asam manis ini punya kaya akan manfaat untuk wanita lho. mari kita lihat informasi seputar manfaat buah kiwi berikut ini :
- Kaya Akan Serat Larut dan Tidak Larut
- Vitamin C-nya Dua Kali Lebih Banyak daripada Jeruk
- Rendah Kalori dan Cocok untuk Diet
- Kadar Gula Tetap Stabil dengan Menyantap Kiwi
- Kiwi Juga Baik untuk Ibu Hamil
- Melindungi Kesehatan Mata
- Buah Organik yang Bebas Pengaruh Bahan Kimia
Buah kiwi mengandung karotenoid, polifenol, dan juga enzim-enzim yang lain yang dapat membentuk antioksidan yang akan mampu menangkal adanya radikal bebas. Harga terbaru kiwi hari ini, minggu ini, bulan ini di matahari juga cukup stabil mengingat buah ini banyak digemari kalangan menengah.
Harga Kiwi Per KG
Selanjutnya mari kita lihat bagaimana harga kiwi impor dan eksport saat ini apakah mengalami perubahan atau tidak. Sebagai informasi jika harga buah impor di Pasar Gede saat ini, apel Fuji naik hingga tiga kali lipat dari harga Rp. 35.000,- melonjak ke harga Rp 100.000. Nah, dibawah ini adalah tabel harga terkini buah kiwi per kilo dipasaran.
Jenis Buah Kiwi | Harga Kiwi/Kg |
Buah Kiwi Segar 1 kg. | Rp.50.000 |
Buah Kiwi Sungold 1 kg. | Rp.95.000 |
Buah Kiwi Zespri Green 100gr. | Rp. 7.500. |
Buah Kiwi Gold 100gr. | Rp. 9.400. |
Buah Kiwi Zespri Green 100gr. | Rp. 7.500. |
Baca Juga:
- Harga Singkong Bulan Ini
- Harga Alpukat Per Kilo hari Ini
- Harga Coklat Batangan Terbaru
- Harga Kayu Sengon dan Bibit Terbaru
- Harga Buah Pala Terbaru
Beberara referensi menyebutkan jika Harga Kiwi Hijau per kilogram berada di kisaran Rp. 83.000, sedangkan Harga Kiwi Gold per kilogram lebih mahal dengan harga di kisaran Rp. 115.000. Harga tersebut dapat berubah sewaktu-waktu dipengaruhi kurs rupiah ke dollar, musim dan hari besar. Permintaan pasar buah Kiwi di Indonesia yang meningkat tajam sehingga mengakibatkan nilai jual beli kiwi semakin tinggi.
Harga kiwi per kg terbaru diatas memang kami dapatkan diri sumber terpercaya dan akan kami update. Semoga dengan informasi harga, manfaat dan khasiat kiwi diatas bisa membuat sobat semakin cinta akan kesehtan. Jangan sampai menunggu sakit baru mencari obatnya dan sebarkan artikel diatas jika bermanfaat. Lihat Juga: Harga Sawit Per Kilo Terbaru Hari Ini.